Perkembangan Ekspor dan Impor Provinsi Jambi Agustus 2023 - Berita - Badan Pusat Statistik Provinsi Jambi

Layanan Permintaan Data BPS Provinsi Jambi dapat diakses melalui chat center whatsapp 0811 7434 292 dan Saran dan pengaduan dapat disampaikan melalui email pengaduan1500@bps.go.id Terima kasih

Selamat Datang Di Website BPS Provinsi Jambi

Bagi para pengguna data BPS, yuukk berpartisipasi pada Survei Kebutuhan Data melalui link berikut http://s.bps.go.id/SKDJambi2024 Jawaban Anda sangat membantu untuk meningkatkan kualitas pelayanan kami. Terima kasih.

Perkembangan Ekspor dan Impor Provinsi Jambi Agustus 2023

Perkembangan Ekspor dan Impor Provinsi Jambi Agustus 2023

7 Oktober 2023 | Kegiatan Statistik Lainnya


Ekspor

Nilai ekspor asal Provinsi Jambi pada bulan Agustus 2023 turun sebesar 12,01 persen dibandingkan bulan sebelumnya yaitu dari US$ 186,05 juta pada bulan Juli 2023 menjadi US$ 163,71 juta pada bulan Agustus 2023.


Lima negara tujuan ekspor terbesar pada Bulan Agustus 2023 adalah Singapura, Malaysia, Jepang, Amerika Serikat, dan Cina.


Impor

Nilai impor Provinsi Jambi Agustus 2023 turun sebesar 43,38 persen dibanding bulan sebelumnya, yaitu dari US$ 10,80 juta pada bulan Juli 2023 menjadi US$ 6,12 juta pada bulan Agustus 2023.


Lima negara dengan transaksi Impor terbesar pada Bulan Agustus 2023 adalah dari negara Finlandia, Perancis, Cina, Singapura, dan Kanada.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Jambi (Statistics of Jambi Province)Jl.A. Yani No.4 Telanaipura

Jambi

Indonesia

Telp (62-741) 60497

Mailbox :bps1500@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik